Dengan ketekunan dan kesabaran, hobi dapat menjadi sumber penghasilan. Seperti yang dilakukan oleh Khoirul Anam. Hobinya dalam membuat layang-layang sekarang dapat menambah penghasilannya. Terutama pada musim kemarau, pesanan layangan semakin banyak.
https://bit.ly/3MG75ES
Leave a comment