SIDOARJO – Sebanyak 436 siswa SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo (Smamda) mengikuti prosesi wisuda ke-44 di Aula KH AR Fachruddin, Kamis (18/5). Para wisudawan tersebut telah menyelesaikan pendidikan mereka dengan gemilang. Dengan bangga, mereka juga melanjutkan perjalanan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi sesuai dengan impian mereka.
https://bit.ly/3MEXWff

Leave a comment