Rencana Pengembangan Kawasan Sungai Menjadi Potensi Wisata dan Ekonomi

SIDOARJO – Sidoarjo memiliki potensi kawasan sungai yang strategis untuk dikembangkan menjadi sarana rekreasi wisata tepi air dan meningkatkan pemanfaatan sosial-ekonomi bagi masyarakat setempat. Hal ini disampaikan oleh Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Bidang Ketahanan Drainase Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Sumber Daya Air Sidoarjo Suprayitno yang menjelaskan bahwa wilayah Sidoarjo secara geografis dilalui oleh banyak sungai dan anak sungainya yang berperan sebagai drainase dan sumber daya air.
https://bit.ly/42ziqef

Leave a comment

Design a site like this with WordPress.com
Get started